Blog Single

3 Model Velg Vossen Hybrid Forged

3 Model Velg Vossen Hybrid Forged

Hallo Sahabat Otto, Kali ini kita akan mengupas 3 model velg Vossen Hybrid Forged yang banyak diburu oleh para penggemarnya terutama kamu pecinta otomotif roda empat.

Sebelum lanjut ketahap berikutnya, kami akan memberitahukan  terlebih dahulu tentang apa itu Hybrid Forged? Hybrid Forged sendiri merupakan salah satu kemajuan pembuatan velg melalui proses pengecoran tradisional. Hybrid Forged sendiri merupakan series pembentukan aliran untuk mengurangi berat dan meningkatkan kekuatan.

Nah itulah pengertian dari fungsi Hybrid Forged, nah sekarang mari kita lihat model – model velg yang banyak dicari para pengguna mobil roda empat.

1.            Velg Vossen HF1

Velg Vossen HF1 merupakan velg seri Vossen Hybrid Forged yang mempunyai jari – jari panjang dan ramping dengan wajah yang dimesinkan mengarah ke hub yang terintegrasi. Velg ini mempunyai pola baut 5-lug dan diimbangi oleh proses Forged Hibrid dan mempunyai dua warna menarik sepeti warna Tinted Gloss Black dan Tinted Matte Gunmetal.

Velg Vossen HF1 ini memiliki ukuran velg mulai dari ring 19, 20, 21, dan 22.

2.            Velg Vossen HF3

Velg Vossen HF3 salah satu velg yang berlapis jari – jari yang dikantongi, dimana velg ini mempunyai warna yang menarik dan sporty untuk mobil kesayangan kamu seperti warna Gloss Graphite Polish dan Double Tinted Gloss Hitam.

Velg Vossen H3 ini memiliki ukuran velg ring mulai dari 19, 20, 21, 22, dan 22. Untuk kamu yang mempunyai mobil dengan ukuran ring seperti diatas kamu boleh mencobannya.

3.            Velg Vossen HF6-1

Velg Vossen HF6-1 merupakan velg yang mempunyai desain Hybrid Forged 6-lug pertama dari Vossen untuk memperluas jangkauan seri HF kepasaran truk dan SUV. HF6-1 tersedia dalam 5 penyelesaian transaparan standar dan 9 penyelesaian kustom.

Velg HF6-1 ini mempunyai ukuran ring mulai dari 20, 22 sampai ring 24. Untuk kamu yang mempunyai mobil dengan kategori SUV ini pas dan cocok dipasangakan dimobil seperti Mitsubishi Pajero Sport dan jenis lainnya.

Nah untuk kamu yang sedang mencari atau mau mengganti velg mobil, kami Ottoban Kelapa Gading siap merekomendasiakan ketiga velg diatas untuk mobil kesayangan kamu.

Velg Original Harga Terbaik
×

Hello!

Klik Ikon Dibawah Untuk Terhubung Dengan Marketing Kami

× Live Chat WA